News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

PPDB SMKN 1 Tulang Bawang Tengah Tahun Ajaran 2022-2023 Di Buka 27-30 Juni 2022

PPDB SMKN 1 Tulang Bawang Tengah Tahun Ajaran 2022-2023 Di Buka 27-30 Juni 2022

Tubaba.( TARGETWARTA) - SMK Negeri 1 Tulang Bawang Tengah,Kabupaten tulang bawang barat,telah membuka pendaftaran peserta didik baru(PPDB)tahun pelajaran 2022-2023 secara online yang akan dimulai dari tanggal 27-30 juni 2022.Sungkowo Titis Widihandoko Sp.MM selaku kepala SMKN 1 Tulang bawang tengah mengatakan kepada media target warta,saat di jumpai di ruang kantor sekolahnya,bahwa SMKN 1 tulang bawang tengah membuka pendaftaran peserta didik baru denga tujuh (7) jurusan kompetensi keahlian yaitu:Teknik komputer dan jaringa (TKJ),Agri tanaman pangan dan Holtikultura (ATPH),Agri bisnis tanaman perkebunan (ATP),Teknik dan Bisnis Sepeda Motor (TBSM),Agri Ternak Unggas (ATU),Teknik Kendaraan Ringan Otomotif (TKRO),Akgri Bisnis Perikanan Air Tawar (APAT)dimana pendaftaran secara online dibuka tanggal 27-30 Juni 2022.
Sungkowo titis widihandoko menambahkan untuk syarat pendaftarannya yaitu dengan cara mengupload file kelaman PPDB dengan format JPG berupa 1.Ijasah/bukti ketetangan lulus dari SMP sederajad,2.pas foto berwarna ukuran 3×4, 3.Nilai laport semester1-5, 4.bukti sertifikat/piagam hasil perlombaan bidang akademik maupun non akademik,5.surat pertanggung jawaban orang tua serta,6.foto tampak seluruh badan.

Sekali lagi sungkowo titis mengajak seluruh masyarakat tulang bawang barat,mari mendaftarkan anaknya di SMKN 1 Tulang bawang tengah karena disini banyak pilihan jurusan yang sesuai dengan keinginan anaknya masing serta SMKN 1 tulang bawang tengah tidak menggunakan sistem Zonasi dan untuk pendaftaran dan daftar ulang  PPDB di SMKN 1 tulang bawang tengah tidak di pungut biaya (GRATIS) tutup sungkowo titis widihandoko Sp.MM ( Hasbi )

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.

Posting Komentar