News Breaking
Live
wb_sunny

Bupati Lamteng Loekman Djoyosoemarto Berikan Bantuan Ratusan Sak Semen Untuk Penyelesaian Pembangunan Masjid

Bupati Lamteng Loekman Djoyosoemarto Berikan Bantuan Ratusan Sak Semen Untuk Penyelesaian Pembangunan Masjid

Lampung tengah - Ratusan sak semen bantuan Bupati Lampung Tengah Loekman Djoyosoemarto untuk penyelesaian pembangunan Masjid Al - Iman Kampung Depok Rejo Kecamatan Tri Murjo Kabupaten Lampung Tengah,Jum'at 26 Oktober 2018.

Bantuan tersebut  loekman berikan bersamaan dengan program nya gotong royong bersama warga masyarakat di kampung depok rejo kecamatan trimurjo.

Sebelum melakukan gotong royong Polotisi PDIP ini malam harinya melakukan saresehan bersama.warga,dalam.saresehan tersebut disambut sangat antusias oleh warga masyarakat hal tersebut di buktikan dengan banyaknya warga yang yang mengadukan dan.mengusulkan berbagai program kepada bupati lampung tengah.

Menanggapi adanya berbagai usulan dari warga yang sebagian besar mengusulkan inprastruktur jalan mantan camat seputih agung ini akan segera menindaklanjuti.

Dalam kunjungan kerjanya di kampung depak rejo kecamatan tri murjo berbagai kegiatan dilaksanakan diantara selain seresahan dan gotong royong juga dilakukan pemasangan implan KB program( Kependudukan Keluarga Berencana dan Pembangunan Keluarga ) KKBPK bagi warga masyarakat secara gratis

Sebelum meninggalkan lokasi bupati yang mendapat julukan buoati gotong royong ini mengatakan tujuan dari kunker ini adalah ingan melihat secara langsung suasana kampung depok rejo kecamatan  trimurjo dan.sekaligus menampung aspirasi apa yang diinginkan warga masyarakat, lebih.lanjut loekman.menjelaskan.seperti pembangunan masjid Al Iman ini kalaupun dirinya tidak datang tentinya tidak.mengetahui adanya pembangunan masjid ini dan secara spontan dirinya ikut bergotong royong.

Diakhir perbincangannya Loekman berpesan kepada warga agar terus menggalakkan.semangat hidup bergotong royong karna dengan gotong royong seberat apapun kerjaan tentunya akan terasa ringan.(Tim)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.

Posting Komentar